20+ Kata Kata Bijak Tentang Perubahan Diri, dari Tokoh yang Mendunia

Pernahkan kita serius untuk memahami dan mempraktekan Kata Kata Bijak Tentang Perubahan, yang berasal dari tokoh dunia?

Saya kira kita semua setuju bahwa membaca lebih mudah dari mempraktekan, berkata-kata lebih mudah daripada berbuat.

Apapun komentar anda, kesampingkan itu sejenak, mari kita bersama-sama berubah demi perbaikan diri pribadi, yang dimulai dari dalam diri dan memulai dengan langkah paling sederhana.Diperlukan kesabaran dan ketekunan ekstra untuk mencapai hasil yang terbaik. Bahkan ada pula saat dimana kita harus berusaha dan berkorban habishabisan.

Baca: kata Bijak mario teguh tentang kehidupan.

Jangan menyerah, pertahankan semangat dan teruslah berusaha, karena dibalik proses perubahan untuk menjadi lebih baik, selalu ada berkat untuk kita.

Jika Anda tertarik dan ingin tahu lebih banyak kata kata bijak tentang perubahan diri, simak ulasannya berikut.

Kata Kata bijak tentang Perubahan Diri

Kalaumanusia berangsur menjadi tua, umumnya ia cenderung menentang perubahan, terutama perubahan ke arah perbaikan.

 John Steinbeck

Kalau manusia berangsur menjadi tua, umumnya ia cenderung menentang perubahan, terutama perubahan ke arah perbaikan.

 John Steinbeck

Kemajuan merupakan kata yang merdu, tetapi perubahanlah penggeraknya dan perubahan mempunyai banyak musuh.

 Robert F. Kennedy

Orang bijak menganggap perubahan dalam hidup sebagai sesuatu yang wajar. Ia tidak tersanjung bila sukses, tidak pula patah semangat ketika gagal.

 Anonim

Hasil yang teratur dibuat oleh manajemen. Perubahan yang berguna dibuat oleh
kepemimpinan.

 John P Kotter

Agar kita tetap eksis maka kita perlu berubah, karena perubahan akan menghasilkan kematangan, dan kematangan akan menciptakan diri kita.

 Henri Bergson

Orang sukses selalu beradaptasi dengan perubahan.

 Rangga Umara

Banyak orang cenderung memilih untuk mengganti pekerjaannya, pasangannya, dan teman-temannya. Tapi tidak pernah mempertimbangkan untuk mengubah dirinya sendiri.

 Rangga Umara

Jika Anda menyalahkan orang lain, Anda melepaskan kekuatan Anda untuk berubah.

 Anonim

Jika Anda menyalahkan orang lain, Anda melepaskan kekuatan Anda untuk berubah.

 Anonim

Tak ada kemajuan tanpa perubahan. Orang-orang yang tak bisa mengubah pikirannya tak akan mengubah apa pun.

 George Bernard Shaw

Kita tak bisa menjadi seperti yang kita inginkan dengan tetap menjadi seperti kita sekarang.

 Max DePree

Dunia kompetitif ini hanya punya 2 kemungkinan untuk Anda. Gagal atau jika Anda ingin menang, Anda harus berubah.

 Lester Thurow

Orang yang mengubah dunia tak pernah melakukannya dengan mengganti pejabat, tapi selalu dengan mengilhami orang lain.

 Napoleon Bonaparte

Pasar berubah, selera berubah, begitu juga perusahaan-perusahaan dan individu-individu yang memilih bersaing di pasar itu harus berubah.

 An Wang

Bergeraklah. Perubahan nasib ada dalam gerakan.

 Mario Teguh

Mustahil akan ada kemajuan tanpa perubahan. Orang yang tak dapat mengubah pikirannya tak akan bisa mengubah apaapa.

 George Bernard Shaw

Perubahan yang paling bermakna dalam hidup adalah perubahan sikap. Sikap yang benar akan menghasilkan tindakan yang benar.

 William J. Johnston

Rasa aman hanya bisa diraih lewat perubahan yang terus menerus, dengan membuang ideide lama yang sudah tak terpakai lagi dan menyesuaikan diri dengan fakta terkini.

 William O. Douglas

Perubahan yang paling bermakna dalam hidup adalah perubahan sikap. Sikap yang benar akan menghasilkan tindakan yang benar.

 William J. Johnson

Demikian ulasan singkat tentang kata kata bijak tentang perubahan yang dikutip dari tokoh dunia.

Semoga dapat memberikan inspirasi serta pencerahan
bagi Anda. Terima kasih sudah berkunjung!

Iklan

Melalui buku ini, Anda akan belajar bagaimana Membangun kekayaan Melalui Investasi.

7 Replies to “20+ Kata Kata Bijak Tentang Perubahan Diri, dari Tokoh yang Mendunia

  1. sangat bermanfaat nih pak kata-kata Bijaknya tentang Perubahan, Orang sukses selalu beradaptasi dengan perubahan … 🙂

    1. Benar mas, untuk menjadi sukses kita harus menerima perubahan dengan baik….adaptasi pada perubahan memang sulit tapi bukan sesuatu yang mustahil

    1. Terima kasih atas apresiasinya….silahkan dibookmark kalau terinspirasi

    1. Bener banget…..jadi sebaiknya jangan anggap enteng kata kata ya, kalau rangkaian katanya bagus tentu hasilnya jauh leih bagus

  2. Terimakasih sudah menginspirasi saya
    , Walaupun hanya sebuah kata -kata🙂

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.