Pengertian Efektivitas Menurut Para Ahli, Rumus, Kriteria, dan Aspek

Jelaskan pengertian efektivitas menurut para ahli dan secara umum dalam organisasi! Apa saja kriteria dan aspek yang meliputi karakteristik? Kemudian gambarkan dalam persamaan! Wah, dengan pertanyaan seperti ini pada ujian, kita cukup pusing juga ya, apalagi diminta untuk menjelaskan. So pasti, jawabannya mengarang bebas dan sedikit ngawur kali ya. Baiklah, …